Pelatihan Room Attendant

Pelatihan hotel-:Room attendant memiliki peran penting dalam menentukan citra sebuah hotel.Kinerja room attendant dilihat dari seberapa baik kebersihan kamar disebuah hotel.Hotel memiliki potensi Sumber Daya Manusia yang menjadi modal penting agar tercapainya suatu target yang sudah ditetapkan. Hal ini karena hotel merupakan suatu industri atau usaha jasa yang dikelola secara komersial. Nah Sumber Daya Manusia (SDM) yang didapat ini berpengaruh dalam menunjang operasional perusahaan dengan baik dan efisien.

Untuk tetap menjaga konsistensinya suatu pelayanan yang diberikan oleh SDM di hotel,khususnya yang berhadapan langsung dengan para tamu seperti dibagian housekeeping atau yang biasa kita ketahui dengan sebutan Room Attendant,maka diperlukannya suatu pelatihan agar standarisasi pelayanan yang sudah ditetapkan  dan dituangkan dalam Standar Operasional Prosedur (SOP) dapat berjalan dengan baik dan efisien. Apabila Sumber Daya Manusia (SDM) yang bekerja sesuai dengan standardoperasional prosedur yang sudah ditetapkan oleh perusahaan, maka hal tersebut dapat memberikan manfaat yang sangat baik bagi hotel terkait dengan pelayanan yang diberikan sehingga bisa memberikan kepuasan kepada tamu hotel tersebut.

Nah, dalam kesempatan ini kami akan mengadakan suatu pelatihan khusus yang dimana berkaitan dengan jobdesknya bagian Room Attendant.Semoga dengan diadakannya pelatihan ini dapat berpengaruh terhadap kinerja pelayanan yang baik kepada perusahaan.

Untuk informasi lebih lanjut mengenai pelatihan kami, anda dapat menghubungi admin (0812-1501-7910).

No responses yet

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *